Kesuksesan memang tidak datang dengan sendirinya, namun dengan kesungguhan dalam bekerja dan berlatih akan membuat anda bisa menjadi manusia yang selalu sukses. Dengan menerapkan cara agar bisa menjadi sukses berikut, maka kehidupan anda akan memperoleh kenikmatan jasmani dan rohani.
Semua orang mendambakan kesuksesan, namun dengan kesuksesan itulah semua orang akan menjadikan hidup mereka indah. Sukses memang mudah, namun prosesnya itu yang kurang mudah untuk di perjuangkan. Dengan begitu orang akan menjadi malas kalau tidak di imbangi dengan keilhasan bati untuk berjuang menuju kesuksesan tersebut.
Sukses itu meliputi hal berikut ini :
Sifat
Sifat yang di inginkan kesuksesan adalah sifat yang jujur, adil, dan terpuji. Oleh karena itu, bila anda ingin memiliki sifat tersebut, harus dengan belajar dan berlatih untuk menjadi orang jujur, adil, dan terpuji. Karena sebagian besar perusahaan di Seluruh dunia menginginkan sifat yang jujur dalam berbisnis atau dalam hal apapun.
Pikiran
Pikiran yang di dambakan sukses adalah pikiran yang matang, penuh dengan kreatifitas, dan selalu memikirkan kedepan, bukan sebaliknya. Dewasa dalam bertindak, mengerti salah dan benar adalah pikiran yang bisa di andalkan dalam menuju kesuksesan.
Hati
Memiliki hati yang bersih, tulus , ikhlas dan memiliki rasa hormat akan membuat perusahaan anda semakin berkembang pesat. Oleh karena itu bila ingin menjadi sukses secara permanen, maka yang anda butuhkan adalah Tulus, Ikhlas, dan saling menghormati satu sama lain. Karena dengan inilah anda akan mengerti tentang ilmu kehidupan yang nyata.
Perilaku
Tindakan merupakan tiang dari segalanya. Oleh karena itu bila anda ingin menjadi orang yang sukses total, maka yang harus anfa lakukan adalah menjadi perilaku yang sopan, santun, dan berwibawa seperti seorang pemimpin perusahaan yang bisa menjadikan perusahaannya semakin bertambah pesat adalah dengan menggunakan sopan santun, dan berwibawa di depan siapapun yang ada di dekatnya.
Dengan mengetahui ciri - ciri dari seorang yang sukses tadi, maka anda akan menjadikan diri anda orang yang sukses Abadi.
0 komentar:
Post a Comment
Tolong Komentarnya Sob...:D